Ujian Nasional Tahun 2016 akan dilaksanakan pada tanggal 9 s.d 12 Mei 2016. Mengingat hal tersebut dilakukan sosialisasi Ujian Nasional tahun 2016.
Beberapa poin yang telah disampaikan diantaranya :
- Siswa dapat lulus, jika (1) mengikuti seluruh proses pembelajaran dari semester 1 s.d 6; (2) mengikuti Ujian Sekolah; (3) memperoleh nilai baik pada mapel agama dan akhlak mulia, PKn, Kepribadian estetika dan penjaskes; (4) mengikuti Ujian Nasional
- Hasil ujian coba ujian nasional
- Kehadiran peserta pada ujian praktik, dan
- Peran serta orang tua dalam mengawasi anaknya perlu ditingkatkan lagi
Posting Komentar